Lompat ke isi utama
Berita
Bawaslu Batang Gelar Podcast 'Merindu', Soroti Desain Penegakan Hukum Pemilu
humas
BATANG – Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Batang sukses menyelenggarakan Podcast Merindu (Membahas seputar Pemilu dan Demokrasi), dengan fokus tema "Desain Penegakan Hukum Pemilu".
Mandat Kelembagaan, Bawaslu Batang Ikuti Reviu Laporan Penguatan Kelembagaan Di Tingkat Bawaslu Provinsi
humas
Sukoharjo – Bawaslu Kabupaten Batang menghadiri kegiatan Reviu Laporan Penguatan Kelembagaan Pengawas Pemilihan Umum Bersama Mitra Kerja Badan Pengawas Pemilihan Umum yang diselenggarakan oleh Bawaslu Provinsi Jawa Tengah pada Selasa, 21 Oktober 2025, bertempat di kantor Bawaslu Kabupaten Sukohar
Bawaslu Batang Ikuti Koordinasi Penguatan Kelembagaan
humas
Batang - Senin (20/Oktober/2025), Bawaslu Provinsi Jawa Tengah menyelenggarakan kegiatan Rapat Koordinasi Persiapan Kegiatan Penguatan Kelembagaan Jilid II secara daring. 
Bawaslu Batang Siap Tunjukkan Kinerja Terbaik dalam Assessment Kehumasan 2025
humas
Batang – Senin (20/Oktober/2025), Bawaslu Kabupaten Batang mengikuti kegiatan Rapat Sosialisasi Assessment/Penilaian Kehumasan Bawaslu Kabupaten/Kota Tahun 2025 yang diselenggarakan oleh Bawaslu Provinsi Jawa Tengah.